Sudah 12 tahun berlalu sejak Joko Widodo masih menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta, membuat gebrakan dengan masuk langsung ke gorong-gorong di kawasan Bundaran HI. Aksi blusukan ini merupakan simbol kuat dari pendekatan Jokowi dalam menangani masalah perkotaan, terutama banjir yang kerap melanda ibu kota.
KEMBALI KE ARTIKEL