Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Simbol Agama di Musik, Emang Boleh?

23 Februari 2024   10:57 Diperbarui: 23 Februari 2024   11:02 297 1
Sudah lama agama berikut simbolnya beririsan dengan budaya pop. Hal ini wajar karena agama merupakan salah satu aspek tertua dalam kehidupan manusia. Mulai dari fesyen, film, musik, sampai gim.  Saya juga sempat menulis tentang penampilan Sam Smith yang dinilai menggunakan simbol satanisme di Grammy Awards tahun lalu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun