Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Menyudahi Rasa dan Cerita

6 November 2012   05:13 Diperbarui: 24 Juni 2015   21:54 111 0
Sudah,

Sampai di sini aku berkisah

Tentang gundah juga resah

Cukup sampai di sini

Menulismu, bukan lagi tak berarti

Tapi ada hati yang tersakiti

Tak mengetahui apapun tentangmu

Ada kalanya baik bagiku

Allah bersamamu

Dan Allah juga bersamaku

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun