Polres Lamandau -- Pemerintah memiliki kewajiban dalam hal melaksanakan penyelegaraan pelayanan kepada masyarakat, agar pelayanan yang memuaskan dapat di rasakan oleh masyarakat  salah satunya harus bersih dan bebas dari KKN, untuk mengingatkan Kembali dalam melakukan pelayanan yang baik Bhabinkamtibmas Polres Lamandau, Polda Kalteng, Bripka Gatot Kesuma memberikan Sosialisasi mengenai Saber Pungli, Kamis (14/1/2021) siang.
KEMBALI KE ARTIKEL