Ciawigebang - Kordinator wilayah bidang pendidikan kecamatan Ciawigebang rutin selenggarakan kegiatan pengajian. Kegiatan dilaksanakan satu bulan sekali setiap hari Jumat, Dengan jamaah tergabung dari unsur pegawai korwil, pengawas, Kepala Sekolah dan pengurus organisasi kependidikan.
KEMBALI KE ARTIKEL