Saat jalan-jalan ke website penerbit mizan, sekalian mencari-cari buku untuk toko buku online saya, ada sesuatu yang menarik yang terdapat di salah satu menu di website tersebut yaitu menu Pod atau Print on Demand. Dengan rasa penesaran saya buka menu tersubut yang ternyata menu tersebut dikhususkan kepada pencari buku yang tidak lagi dicetak, jadi dicetak berdasarkan kebutuhan atau bedasarkan pesanan.