RISIH juga menuliskan pengalaman mengisi waktu menunggu berbuka. Karena masalah terberat adalah melawan kantuk dan meningkatnya potensi tidur saat berpuasa. Kalaupun ada hobi dan aktivitas positif untuk menunggu waktu berbuka, rumusnya simpel: kurangi saja dengan jam tidur dan malas-malasan.
KEMBALI KE ARTIKEL