Sayup-sayup gending gamelan bertautan dengan irama khas Surakarta, lembut anggun dipadu dengan vokal magis sinden Jawa yang selalu sukses membuat saya terhipnotis lewat olah vokal slendro pelognya.
Sayup-sayup gending gamelan bertautan dengan irama khas Surakarta, lembut anggun dipadu dengan vokal magis sinden Jawa yang selalu sukses membuat saya terhipnotis lewat olah vokal slendro pelognya.