Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Berburu Buku Murah tanpa Lawan

25 Februari 2016   13:53 Diperbarui: 25 Februari 2016   14:23 230 2
Menemukan buku murah di Lombok merupakan hal yang luar biasa, karena tidak seperti Shopping Center di Yogyakarta, yang memang menyajikan buku yang begitu murah, sehingga pantas disebut kota pelajar. Di Lombok yang terkenal dengan pariwisatanya sangat jarang dijumpai lapak buku murah, sehingga hari ini merupakan hari yang begitu dinanti-nanti peminat buku di Lombok.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun