Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Anti Inflamasi atau Pain Killer?

25 Oktober 2017   20:58 Diperbarui: 25 Oktober 2017   21:07 2872 0
Jaringan otot merupakan salah satu jaringan yang ada dalam tubuh manusia, berfungsi sebagai alat gerak aktif yang menggerakkan tulang. Otot dibagi menjadi tiga jenis, yaitu : otot lurik, otot jantung, dan otot polos. Saat bergerak, otot menggunakan energi yang berasal dari Adenosin Tri Fosfat (ATP), Kreatin fosfat, dan Glikogen. Pada saat bergerak, otot akan berkontraksi atau lebih sederhananya memendek. Otot yang terlalu sering berkontraksi dengan pola atau gerakan yang sama, dapat mengalami peradangan, atau yang biasa kita sebut kram.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun