Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Panen Raya Tembakau Pasca Pandemi Covid-19 di Desa Petarangan

22 November 2021   09:04 Diperbarui: 22 November 2021   09:34 86 0
Tembakau merupakan jenis tanaman yang bukan dari jenis produk pangan, tetapi merupakan komoditas perkebunan. Biasanya tembakau digunakan untuk bahan baku utama rokok, cerutu, serta orang-orang di desa biasa menggunakan tembakau untuk dikunyah. Tembakau tidak dapat ditanam disembarang tempat, karena kualitas dari tembakau sendiri yang harus diperhatikan seperti kultivar, lokasi penanaman, waktu tanam, dan pengolahan pascapanen. Kegunaan tembakau di masing-masing daerah pun berbeda, tergantung dengan lokasi penanaman serta pengolahan tembakau tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun