Gemercik syahdu yang mengalun merdu seakan enggan untuk menyingkir, menggelitik telinga yang rindu akan kehadirannya. Bulir yang membawa rahmat yang dengan izinNYA dapat mengabulkan permohonan anak manusia. Bukankah itu yang senantiasa diharapkan?
KEMBALI KE ARTIKEL