Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Samar......

25 Agustus 2010   11:21 Diperbarui: 26 Juni 2015   13:43 99 0
Langkah kaki menari diatas seutas tali.

tersenyum bersama garis guratan di dahi.

bersenandung dalam lagu indah tanpa intonasi.

paranoid mengiringi lompatan restorasi.

Gagah menjulang bagai karang ditelan jaman.

mengais harapan dilautan ketakutan.

berjalan dalam perang tanpa sebilah pedang.

terbang tinggi lalu mati di hianati.

Berteman dengan nafas yang di imarginalkan....

terkikis angin dan menghilang bersama debu

terhanyutkan hanya oleh tetesan air

menghilang dalam pelukan kabut.......

::::::::wassalam::::::::

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun