Mohon tunggu...
KOMENTAR
Foodie

Ketika Istri "Ngidam" Holycow

13 Desember 2012   04:18 Diperbarui: 24 Juni 2015   19:45 1009 1

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, Mengidam (ngidam) didefinisikan sebagai “ingin sekali mengecap sesuatu (ketika hamil muda)”. Sesuai dengan definisi tersebut, hasrat “ingin sekali” ketika masa-masa ngidam istri memang sangat sulit untuk dibendung. Hal ini yang juga saya alami ketika menghadapi masa ngidam istri, dimana saat itu istri saya kehilangan nafsu makan dan hanya ingin makan makanan tertentu. Ngidam inilah yang pada akhirnya mempertemukan saya dengan sebuah warung makan nan lezat, Holycow.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun