Program Guru Penggerak merupakan episode kelima dari Kebijakan Merdeka Belajar yang diprakarsai oleh Kemdikbudristek, Nadiem Makarim. Dalam mengenyam pendidikan, calon guru penggerak (CGP) didampingi oleh pengajar praktik, fasilitator, dan instruktur.
KEMBALI KE ARTIKEL