Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Propaganda Politik Melalui Media Massa

8 September 2016   02:47 Diperbarui: 8 September 2016   03:22 2562 18
Seiring berkembangnya era globalisasi saat ini, dimana adanya kemajuan teknologi telah membawa perubahan disetiap bidang, termasuk bidang politik khususnya di Indonesia. Perubahan pada politik di Indonesia salah satunya dapat dilihat melalui penyampaian pesan politiknya, dimana sebelumnya pesan politik lebih banyak disampaikan melalui pidato-pidato secara langsung oleh para tokoh politik namun, kini lebih beralih ke penggunaan media massa sebagai salah satu bentuk dari kemajuan teknologi yang ada tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun