Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Lokalitas; Konstruksi Orang Kota

26 November 2012   03:03 Diperbarui: 24 Juni 2015   20:40 362 1

Lokalitas? Apakah itu? Apakah ia konstruk tentang geografi, pembagian wilayah kota-desa, desa-kampung? atau tentang orang-orang “pinggiran” yang hidup di daerah pinggir dengan tetap mempertahankan status purbakalanya ? atau tentang nilai-nilai yang diacuhkan oleh pendapat umum oleh karena sifatnya yang kampungan ? atau gaya yang tidak diperhitungkan oleh nilai global? Atau cerita tentang masyarakat yang selamanya menjadi tontonan yang “mengherankan” dan “menggelikan” di tengah rasionalitaskemoderenan? Atau komunitas kumuh nan miskin yang tinggal di pinggiran kota dengan akses ke teknologi yang lemah?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun