Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Dimensi Manusia dan Pendidikan Karakter di SMU Al-Wahid

16 Oktober 2021   07:40 Diperbarui: 16 Oktober 2021   10:39 686 1
Manusia adalah makhluk Tuhan yang memiliki dimensi paling banyak, dimensi yang dimaksud adalah perihal yang berhubungan dengan misi kehidupan yang dilalui manusia sebagai makhluk ciptaan Tuhan, yang sudah semestinya dikembangkan secara serasi dan seimbang, melalui jalur pendidikan formal maupun non formal yang akan berimplikasi signifikan bagi pengembangan multi dimensi manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun