Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Banjir Lahar Gunung Agung Tidak Perlu Ditakuti, Jika Kita Lakukan 4 Langkah Ini

11 Desember 2017   08:06 Diperbarui: 14 Desember 2017   11:48 1385 12
Letusan Gunung Agung pada akhir bulan November 2017 lalu telah menjadi isu nasional yang juga diliput secara mendalam oleh beberapa media internasional. Rangkaian peristiwa yang dimulai dari peningkatan aktivitas vulkanik pada bulan September 2017, letusan freatik pada 21 November 2017, hingga letusan magmatik pada 25 dan 26 November 2017 ini telah menyebabkan lebih dari 55.733 jiwa harus menggungsi ke 211 titik pengungsian yang aman (sumber: Pusat Pengendali Operasi (Pusdalops) BPBD Provinsi Bali, hingga 1 Desember 2017, pukul 18.00 WITA). 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun