Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Revitalisasi Nilai-nilai Kearifan pada Tradisi Pesta Lomban Jepara

19 November 2021   00:05 Diperbarui: 19 November 2021   00:09 482 1
Indonesia memiliki kekayaan budaya yang beragam. Kearifan local berfungsi menjaga keharminisan social maupun keharmonisan alam. Melalui kearifan social aspek etika atau moral individu dapat dikuatkan. Manusia tidak dapat terlepas dari oengaruh tempat mereka hidup, hubungan timbal balik dan keterkaitannya dengan nilai filosofis. Serta kondisi social, tradisi, sejarah, dan keadaan alam memberi pengaruh pada sikap dan cara pangan masyarakat (Sularso, 2016).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun