Buku ini menceritakan kisah nyata gadis kecil bernama Tetsuko (orang lain memanggilnya Tetsuko-chan, namun baginya terdengar seperti Toto-chan. Sehingga ia menganggap namanya adalah Toto-chan), saat menjadi murid sebuah sekolah dasar di Jepang pada masa Perang Dunia II.
KEMBALI KE ARTIKEL