Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu manifestasi kepedulian Universitas Jember terhadap berbagai permasalahan ditengah masyarakat, bangsa dan negara yang bertujuan untuk memberikan pengalaman pengabdian dan pemberdayaan masyarakat kepada mahasiswa. Kemunculan pandemi Covid-19 yang mengharuskan untuk tetap menjaga jarak diikuti dengan aturan PPKM tentu berdampak pada perubahan model KKN yang biasanya dilakukan. LP2M Universitas Jember mengembangkan model perubahan KKN berbasis tematik yang ditentukan sendiri oleh mahasiswa berdasarkan lokasi domisili (kampung halaman).
KEMBALI KE ARTIKEL