Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pelacuran, Tutup atau Kelola?

5 Oktober 2012   09:49 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:13 586 2

Semua hal yang ‘berbahaya’ harus di lokalisasi artinya di sempitkan lagi ruang lingkupnya. Terjadi kebakaran- diusahakan melokalisali hutan dengan membabat pohon-pohon di sekitar hutan. Orang sakit menular harus di karantina sampai sembuh. Termasuk tempat pelacuran,tempat pelacuran seharusnya memang dilokalisasi bukan malah di tutup. Contoh rencana penutupan Tempat Pelacuran di Jawa Timur yang masih di godog pelaksanaannya (membaca tulisan salah satu kompasioner). Pertanyaannya adalah "Apakah dengan penutupan tempat ini mencapai tujuan awal untuk menekan jumlah penderita HIV/ AIDS dan penyakit kelamin menular lainnya?"

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun