Memang sejatinya epidemi Coronavirus tidak hanya terjadi di Indonesia saja, melainkan sudah menjadi pandemi global dimana terjadi pula di seluruh belahan dunia. Imbas dari Coronavirus tak terhitung nilai kerugiannya. Bumi layaknya sebuah planet mati tak seperti biasanya disesaki oleh aktivitas manusia.
KEMBALI KE ARTIKEL