BENGKALIS. Ada kabar gembira bagi petani pekebun kelapa sawit di Pulau Rupat. Pasalnya, memasuki awal bulan November ini, akhirnya harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit mengalami kenaikan setelah terjadi penurunan harga beberapa bulan terakhir.
KEMBALI KE ARTIKEL