Pernah ke kawasan The Telkom Hub yang berada di Jakarta? Kawasan tersebut merupakan salah satu landmark terkenal yang berdiri di jalan Jenderal Gatot Subroto, Jakarta Selatan. Mata kita disuguhkan tiga bangunan yang besar di sana. Satu gedung bernama Graha Merah Putih, dua gedung lainnya disebut sebagai Telkom Landmark Tower.
KEMBALI KE ARTIKEL