Hati merupakan organ paling penting dalam tubuh manusia karena menjadi sumber perilaku. Terkait hal ini, Rasulullah SAW pernah bersabda, "Ketahuilah bahwasannya pada tubuh manusia ada segumpal daging, jika daging itu sehat, akan sehatlah seluruh tubuhnya. Namun apabila ia rusak, akan rusak pula seluruh tubuhnya. Bukankah segumpal daging itu adalah hati?"
KEMBALI KE ARTIKEL