Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Pemimpin di Era Modern

7 November 2015   00:17 Diperbarui: 7 November 2015   00:18 33 0
Ide kepemimpinan tradisional diwarnai dengan dikte, kekuasaan, dan promosi diri. Namun itu bukanlah kepemimpinan yang patut diterapkan pada era modern seperti ini. Gagasan kepemimpinan atau pemimpin yang bersifat diktatoral lambat laun berubah menjadi gagasan pemimpin yang kita kenal saat ini, yang lebih diwarnai dengan kata-kata “mentoring”, “motivasi”, “pembangunan”, dan yang terpenting, “tim”. Sebuah tim akan gagal tanpa pemimpin dan seorang pemimpin akan gagal tanpa sebuah tim. Pemimpin pada era modern tidak akan terpisah dari tim mereka, mereka berjalan beriringan bersama-sama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun