Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Metode Penulisan Muqaddimah Karya Ibnu Khaldun

16 Juni 2023   01:07 Diperbarui: 16 Juni 2023   01:20 334 1
Penulisan sejarah adalah usaha merekonstruksi peristiwa yang terjadi di masa lampau. Munculnya penulisan sejarah pertama kali berawal dari para ahli hadis riwayat dan sanad-sanad generasi pertama di kalangan kaum muslimin dalam mengkaji berbagai peristiwa peperangan dan berita mengenai Rasulullah Saw. Pengkajian sejarah kemudian mengalami perkembangan yang tidak lagi mempertahankan penggunaan isnad, tetapi juga mulai melihat sejarah dari perspektif sosiologi. Pandangan baru historiografi Islam ini dari para tokoh historiografi dirayat yang dimulai dari al-Mas'udi dan mencapai puncaknya itu pada Ibnu Khaldun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun