Berpegang pada prinsip-prinsip moral serta berlandaskan nilai nilai luhur, bangsa Indonesia dapat tumbuh dan maju sebagai masyarakat yang memiliki etika yang mulia.Untuk mencapai hal ini, pendidikan dan pembentukan moral sejak usia dini sangatlah penting. Pendidikan serta penanaman moral sejak usia dini memberi landasan kuat untuk memahami nilai nilai etika, menanamkan sikap yang baik, serta pengembangan karakter yang kuat.Â
KEMBALI KE ARTIKEL