Sekam padi termasuk ke dalam  jenis limbah biomassa yang dapat dihasilkan dari produksi padi. Di Indonesia, sekam padi masih belum termanfaatkan secara maksimal sehingga sekam padi ini menjadi limbah yang dapat mengganggu lingkungan apabila tidak dimanfaatkan.
KEMBALI KE ARTIKEL