Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Menurunnya Angka Pernikahan Terkait Stigma yang Mulai Beredar Married is Scary

25 September 2024   22:30 Diperbarui: 25 September 2024   22:32 48 0
Menurut BPS, angka pernikahan pada 2023 menurun 128.093 atau 7,51% dibandingkan tahun 2022. Adapun angka pernikahan pada tahun 2023 sebanyak 1.577.255 sedangkan tahun 2022 sebanyak 1.705.348 yang membuat angka ini menjadi angka terendah selama satu dekade terakhir. Dalam 10 tahun terakhir ini, Indonesia mengalami penurunan angka pernikahan yang signifikan, hal ini dipengaruhi oleh berbagai faktor seperti sosial, ekonomi dan budaya. Adapun stigma yang mulai beredar menambah kekhawatiran orang terkait pernikahan itu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun