Orang tua dapat mewariskan segala macam hal kepada anak-anak. Selain ciri fisik dan kepribadian, orang tua juga mewariskan materi genetik kepada anaknya. Genetik tersusun dari gen, DNA, dan kromosom. Dengan genetik yang diwariskan oleh orang tua, dapat menyebabkan pembawaan penyakit tertentu. Penyakit yang diwariskan oleh orang tua ini bisasa disebut dengan penyakit genetik atau kelainan genetik.
KEMBALI KE ARTIKEL