Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pengaruh Negatif Pembelajaran Daring bagi Pelajar

31 Januari 2022   00:07 Diperbarui: 31 Januari 2022   00:12 54 1
Pandemi yang menimpa dunia 2 tahun belakangan menimbulkan efek yang sangat besar dari berbagai aspek. Salah satunya di bidang pendidikan, Khususnya di Indonesia. Indonesia yang memutuskan pendidikan dengan metode dalam jaringan sebagai alternatif dari pandemi memberikan dampak besar bagi pelajar. Yang pertama, dari segi minat pelajar. Pembelajaran daring membuat pelajar menjadi lebih malas dan terkesan tidak serius dalam melakukan proses belajarnya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun