Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Analisa Efektivitas dan Efisiensi Dengan Menggunakan Metode OEE (Overall Equipment Effectiveness)

21 Juni 2023   19:09 Diperbarui: 22 Juni 2023   05:54 460 1
Saya salsa veby indah pratiwi mahasiswa teknik industri universitas 17 agustus 1945. Telah mengikuti magang MBKM di PT.Grafika Prima Sejahtera. Magang adalah suatu kegiatan dimana mahasiswa melakukan praktik kerja untuk memberikan kesempatan mengembangkan keterampilan dan pengetahuan yang telah diajarkan kemudian mengaplikasikannya ke dalam kehidupan sehari-hari antara lain dalam kehidupan (realita) dunia kerja yang sesungguhnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun