Dalam kehidupan, manusia tidak terlepas dari adanya kebutuhan. Kebutuhan sendiri memiliki pengertian keinginan manusia terhadap benda atau jasa yang dapat memberi kepuasan. Kebutuhan dapat dibedakan menjadi beberapa jenis. Misalnya, kebutuhan menurut intensitasnya dapat dibedakan menjadi 3 jenis kebutuhan. Kebutuhan tersebut yaitu kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, dan kebutuhan tersier.
KEMBALI KE ARTIKEL