Tempat yang selalu dirindukan dan diabadikan dalam lirik lagu oleh musisi lokal. Kota istimewa ini memiliki banyak sudut romantis yang mudah membuat orang merasa akrab. Meskipun kehidupan modern semakin merambah, Yogyakarta tetap mempertahankan keakraban dan kehangatan dalam hubungan antar sesama.
Jogja memiliki style penutup kepala yang menandakan bahwa itu adalah orang jogja, Namanya adalah blankon atau blangkon, bagi kalian yang tidak mengetahui apa itu blangkon, simak penjelasan dibawah ya?