Seorang ahli dalam ilmu ekonomi, yaitu Keynes mempunyai pendapat bahwa pengeluaran seseorang untuk konsumsi dipengaruhi oleh pendapatannya. Semakin tinggi tingkat pendapatannya maka tingkat konsumsinya juga semakin tinggi. Sejalan dengan pemikiran tersebut, kiranya mudah untuk dimengerti bahwa seorang yang tingkat pendapatannya semakin tinggi, semakin besar pula tabungannya karena Tabungan merupakan bagian dari pendapatan yang tidak dikonsumsi kan. Dalam ilmu ekonomi, pendapatan dilambangkan dengan tanda Y, sedangkan X untuk konsumsi dan I adalah investasi.
KEMBALI KE ARTIKEL