Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Analisa Dampak Pandemi Terhadap UMKM

10 September 2021   06:22 Diperbarui: 10 September 2021   07:51 150 0
          Pada masa pandemi ini,dunia ekonomi sedang mengalami penyusutan,dimana banyak pelaku ekonomi mengalami dampak negatif dari adanya pandemi covid -19 ini.Permasalahan --permasalahan yang banyak terjadi adalah penurunan omset daya jual dikarenakan penurunan kebutuhan pengeluran konsumen.Hal ini merupakan pemicu terjdinya persaingan yang tidak baik di sektor apapun.Di Indonesia sendiriseluruh pelaku bisnis dituntun untuk melahirkan ide-ide kreatif yang dapat menarik konsumen dengan sehat.Inovasi sendiri merupakan simbol perjuangan bagi seluruh pengusaha yang harus dijadikan sebagai visi untuk memajukan perekonomian di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun