Sustainable Development Goals atau yang biasa disingkat sebagai SDGs hanya dapat dicapai melalui kolaborasi di semua tingkatan pemerintah dan masyarakat. Indonesia sudah menetapkan sebuah target untuk di tahun 2030 dan mengajak seluruh pemangku kepentingan untuk bekerja sama demi kebaikan bersama. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) kembali menegaskan bahwa komitmennya untuk mendukung percepatan pencapaian target agenda SDGs tahun 2030.
BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) memiliki peran penting dalam membantu peningkatan Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL