Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pendidikan Pancasila sebagai Sarana Pendidikan Politik di Sekolah

30 November 2024   19:35 Diperbarui: 30 November 2024   19:35 111 0
Pendidikan dan politik adalah dua elemen penting dalam sistem sosial politik di setiap negara, namun terkadang keduanya dilihat sebagai bagian-bagian terpisah yang tidak memiliki hubungan apa-apa dalam kehidupan bernegara. Padahal, keduanya memiliki keterkaitan yang cukup erat serta saling mengisi dan menunjang antara satu dengan lainnya. Pada setiap negara, terutama negara-negara yang menganut sistem demokrasi, keterkaitan antara kedua elemen tersebut tidak bisa dipisahkan. Lembaga-lembaga dan proses Pendidikan berperan penting dalam membentuk kesadaran dan perilaku politik warganegara, begitu pun lembaga-lembaga dan proses politik membawa dampak besar terhadap karakteristik maupun sistem pendidikan negara tersebut.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun