Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Teko: Temu Tokoh Pengajian, Tim PPK Ormawa Himakua IPB Melakukan Sosialisasi Pengolahan Ikan Nila di Desa Sukajadi, Bogor

23 Agustus 2024   08:30 Diperbarui: 23 Agustus 2024   13:19 107 0
Desa Sukajadi dengan potensi kekayaan alam berupa lahan luas serta 15 titik sumber mata air menjadikannya sebuah desa dengan target pemanfaatan optimal melalui budi daya dan pengolahan ikan nila. Tim mahasiswa Program Penguatan Kapasitas Organisasi Mahasiswa (PPK Ormawa) dari Himpunan Mahasiswa Akuakultur (Himakua) IPB University mencanangkan sebuah proyek pengolahan ikan nila khusus ibu-ibu Desa Sukajadi sebagai program bertemakan 'Desa Wirausaha' dengan tujuan mengurangi angka pengangguran serta meningkatkan pendapatan masyarakat. Hal ini dilakukan melalui beberapa aksi seperti sosialisasi, pelatihan, serta produksi massal. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun