Garut, 31 Juli 2024 -- Menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79 pada 17 Agustus mendatang, Desa Cisurupan tengah bersiap mengadakan berbagai kegiatan dalam rangkaian Pekan Olahraga Desa (Pordes) serta perlombaan keagamaan dan olahraga. Persiapan ini diharapkan dapat memeriahkan peringatan HUT RI sekaligus mempererat silaturahmi antarwarga.
KEMBALI KE ARTIKEL