Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Anak-anak dengan Bakat Istimewa

21 Agustus 2014   22:54 Diperbarui: 18 Juni 2015   02:55 134 4
Perilaku merupakan cerminan dari sifat dan watak seseorang. Setidaknya itu yang Saya yakini sampai hari ini. Demikian juga halnya dengan anak-anak didik di sekolah. Berbagai perilaku dan kebiasaan anak di sekolah baik positif maupun negatif itu tidak bisa dilepaskan dari perilaku dan kebiasaan dalam keluarga dan lingkungan di mana anak itu tumbuh dan berkembang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun