Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pembuatan RKAS di Satdik PAUD Karangkancana, Kuningan, Jabar

12 Januari 2025   22:40 Diperbarui: 12 Januari 2025   22:50 41 2
Pembuatan Rencana Kegiatan Anggaran Sekolah (RKAS) menjadi tugas rutin pengelola Satuan Pendidikan (Satdik) terutama Kepala dan Bendahara Satdik. Begitu pula kesibukan di Satdik PAUD Kecamatan Karangkancana, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, mereka antusias untuk membuat perencanaan anggaran Satdik masing-masing. Didampingi oleh Penilik PAUD, Saiful Amri, S.Pd., M.Pd., kegiatan berjalan lancar yang dilaksanakan di Aula Balai Desa Sukasari, Karangkancana pada hari Sabtu, 11 Januari 2025.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun