Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Pengabdian Tak Terhenti Meski Penarikan, Mahasiswa KKN 112 UNHAS Lanjutkan Teknologi Tepat Guna di Desa Sudirman

30 Agustus 2024   10:58 Diperbarui: 30 Agustus 2024   11:53 131 0
Desa Sudirman, 29 Agustus 2024 -- Sekelompok mahasiswa dari Universitas Hasanuddin (UNHAS) yang tergabung dalam KKN Gelombang 112 telah berhasil mengembangkan teknologi tepat guna berupa otomatisasi penyiraman untuk budidaya jamur tiram di Desa Sudirman. Meskipun masa KKN telah berakhir dan mereka telah ditarik dari lokasi, program ini tetap berjalan dan dipantau oleh para mahasiswa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun