Tak asing lagi muncul dengan selogan "AKU Sayang Rakyat" Atau di singkat ASR salah satu politisi asuhan partai Gerindra sekaligus purnawirawan TNI-AD ini telah memiliki keyakinan yang kokoh ikut serta dan terpilih sebagai orang nomor satu di Sulawesi Tenggara dibuktikan dengan namanya yang selalu ada di perbincangan masyarakat di Sulawesi Tenggara di kala mendiskusikan pemilu serentak 2024 nantinya serta keuntungannya bisa di lihat melalui hasil survei di beberapa media survei yang berlisensi di Sulawesi Tenggara.
KEMBALI KE ARTIKEL