Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dinamika Proteksionisme

28 Maret 2023   11:50 Diperbarui: 28 Maret 2023   12:01 84 0
Saat ini, setiap bangsa dalam tatanan global cenderung bergerak (berintegrasi) dalam tatanan internasional sesuai dengan kesadaran politik dan ekonominya. Liberalisasi mengilhami proses tersebut. Karena pemahaman tersebut, sejumlah lembaga ekonomi di tingkat global seperti Bank Dunia, lembaga dana moneter internasional (IMF), Organisasi perdagangan dunia (WTO), dan banyak perusahaan multinasional (MNC) telah menjadi aktor penting seiring masifnya globalisasi. Sebaliknya, tampak pengaruh pemerintah negara (state) sebagai aktor utama dalam hubungan internasional juga semakin berkurang. Hal ini dapat terjadi karena pertumbuhan proses interaksi dan integrasi antara orang, Organisasi internasional (IGO), Organisasi non-pemerintah (NGO) dan pemerintah dari negara yang berbeda. Selain itu, perdagangan dan investasi internasional, bersama dengan kemajuan teknologi, adalah kekuatan pendorong di balik proses interaksi dan integrasi ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun