UNAIR - Pada Jum'at 7 Juni 2024 Universitas Airlangga telah menyelenggarakan kegiatan pengabdian masyarakat bertempat di Desa Sambong, Kecamatan Pacitan, Kabupaten Pacitan. Bertemakan "Peningkatan Keterampilan Deteksi Batu Saluran Kemih Dan Personal Higiene Air Sumur Sebagai Sumber Air Minum Dan Masak", Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan kesadaran dan pemahaman pada masyarakat sekitar terhadap pentingnya menjaga kesehatan dan menjaga ke higenisan air.
KEMBALI KE ARTIKEL