Era persaingan global dan pengembangan teknologi dalam Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI) sudah sangat ketat, SDM dituntut mempunyai kompetensi yang sesuai dengan perkembangan DUDI. Paradigma pembelajaran di pendidikan menengah kejuruan (SMK) harus berubah ke paradigma baru yaitu pembelajaran yang memperhatikan demand driven, mengacu kepada standar kompetensi yang berlaku di DUDI dengan menggunakan SKKNI atau standard khusus.
KEMBALI KE ARTIKEL